Cara blokir situs berdasarkan ip tertentu di mikrotik.
Cara ini tidak memakai proxy. Misal mau blokir facebook, youtube, twitter atau situs lain di ip tertentu, contohnya ip 192.168.1.1 sampai 192.168.1.5 tidak bisa akses facebook, sedangkan ip 192.168.1.6 sampai 192.168.1.10 bebas bisa buka semua.
1. Login ke winbox.
2. Buat address list di firewal. ip > Firewall > klik tab address list, buat address list dengan klik tanda + > masukan ip yang mau di blokir misal 192.168.1.1-192.168.1.5, dan beri nama blok-fb. Nama terserah sesuaikan kebutuhan misal blok-youtube
3. Buka terminal kemudian ketikan kode berikut,
/ip firewall filter add chain=forward src-address=192.168.1.0/24 protocol=tcp content=.facebook.com action=add-dst-to-address-list address-list=blok-fb address-list-timeout=00:60:00
/ip firewall filter add chain=forward src-address-list=blok-fb dst-address-list=blok-fb action=drop
/ip firewall filter add chain=forward src-address=192.168.1.0/24 protocol=tcp content=.facebook.com action=add-dst-to-address-list address-list=blok-fb address-list-timeout=00:60:00
/ip firewall filter add chain=forward src-address-list=blok-fb dst-address-list=blok-fb action=drop
Settingan selesai, coba apakah ip tersebut bisa akses facebook apa tidak, kalau masih bisa akses berarti settingan masih ada yang salah. 192.168.1.0/24 merupakan address class dari ip yang mau di blok. Ip tinggal disesuaikan dengan kebutuhan.
0 Komentar untuk "Cara blokir situs berdasarkan ip tertentu di mikrotik."
Silahkan berkomentar dengan bijak dan positif. Komentar anda menunjukkan sikap anda. Terima kasih :-)