Super Copying blog informasi tentang teknologi, game, android, kesehatan, komputer dan adsense. Powered by Blogger.

Cara Mudah Mempartisi SDCard Android Dengan MiniTool Partition Wizard

Cara Mudah Mempartisi SDCard Android Dengan MiniTool Partition Wizard -  Sobat Super Copying, Berikut ini penulis berikan tutorial cara mempartisi SD Card. Biasanya orang selalu beranggapan bahwa SD Card tidak bisa dipartisi. Bukan hanya Hardisk saja yang bisa dipartisi.

Pada kesempatan hari ini, penulis akan mencoba membuat 2 buah partisi. Berikut partisi yang akan kita buat :

  • 1 Partisi yang bertype filesystem FAT32.
  • 1 Partisi yang bertype filesystem Ext2.

Sebelum melakukan partisi SD Card ini, ada baiknya sobat melakukan backup data ke hardisk PC.
Berikut langkah untuk mempartisi SD Card :
  1. Download MiniTool Partition Wizard
  2. Install dan Lepaskan SD Card dari Smartphone Sobat, kemudian silahkan sobat masukkan SD Card kedalam Card Reader. Atau bisa juga langsung dari Kabel USB Smartphone.
  3. Jalankan Aplikasi MiniTool Partition Wizard.
  4. Cari nama SD Card Sobat atau  kapasitas Memory yang paling kecil.
  5. Klik kanan nama SD card Sobat, lalu Delete.
  6. Klik kanan nama SD card yang sudah di Delete lalu klik menu Create.
  7. Cara Mudah Mempartisi SDCard Android Dengan MiniTool Partition Wizard
    Konfirmasi
  8. Lalu muncul popup window dan pilih Yes
  9. Setting sesuai gambar dibawah ini, lalu klik tombol OK.
Cara Mudah Mempartisi SDCard Android Dengan MiniTool Partition Wizard
Create New Partition

Sekian artikel Cara Mudah Mempartisi SDCard Android Dengan MiniTool Partition Wizard, mudah - mudahan bermanfaat bagi sobat Super Copying.

Download Setup File from Downloader (100% Working Link)
Bagikan :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Cara Mudah Mempartisi SDCard Android Dengan MiniTool Partition Wizard"

Silahkan berkomentar dengan bijak dan positif. Komentar anda menunjukkan sikap anda. Terima kasih :-)

 
Template By Kunci Dunia
Back To Top