Baca : Dampak buruk terlalu banyak makan mie instan.
Langsung saja kita ke tahapan selanjutnya yah, yaitu resep membuat Mie goreng Ala Super Copying :
Bahan :
– 1 Bungkus Mie Goreng Indomie
– 1 butir telur ayam, disini penulis tidak menggunakannya.
– Merica bubuk secukupnya
– 1 sendok makan kecap manis
– 1 sendok teh garam
Terus :
– 3 siung bawang merah
– 2 siung bawang putih
Pengaya :
– Bawang goreng
– Irisan tomat
– Irisan mentimun
Cara Membuat Mie Goreng Instan Ala Super Copying :
- Rebus mie goreng ke dalam air mendidih yang telah dicampur dengan minyak terlebih dahulu. Angkat dan tiriskan.
- Tumis bumbu yang telah dihaluskan hingga harum.
- Masukkan mie dan telur, aduk hingga rata.
- Tuangkan kecap, garam, merica, terus aduk hingga rata dan beri taburan bawang goreng dan hiasi dengan potongan timun dan tomat.
- Mie goreng sederhana siap untuk dihidangkan.
Mie Goreng |
Nantikan resep lainnya, Salam.
0 Komentar untuk "Cara mudah membuat Mie Goreng Instan Ala Super Copying"
Silahkan berkomentar dengan bijak dan positif. Komentar anda menunjukkan sikap anda. Terima kasih :-)